draft kerangka laporan prakerin administrasi perkantoran

0 komentar


LAPORAN
KEGIATAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI(PRAKERIN)
DI KANTOR SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN GUNUNGKIDUL
TANGGAL 9 JANUARI s/d 19 APRIL 2012
Laporan ini Disusun sebagai salah satu syarat
Untuk menempuh Ujian Kenaikan Kelas (UKK)








Disusun Oleh :
Nama : Oktavia Nur Safitri
Nomer Induk Siswa : 1000196
Program Studi Keahlian : Administrasi
Kompetensi Keahlian : Administrasi Perkantoran

PEMERINTAH KABUPATEN GUNUNGKIDUL
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA
SMK NEGERI TEPUS
Jl.Krakal Pule Gundes, Sidoharjo, Tepus Gunungkidul 55881
GUNUNGKIDUL
2012
LEMBAR PERNYATAAN


Yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : Oktavia Nur Safitri
NIS/NISN : 1000196
Program Studi Keahlian : Administrasi
Kompetensi Keahlian : Administrasi Perkantoran
Judul LPKI : Tata persuratan dan kearsipan

Dengan ini menyatakan bahwa hasil penulisan laporan Praktek Kerja Industri yang telah saya buat ini merupakan hasil karya dan benar keasliannya. Apabila ternyata dikemudian hari penulisan laporan Praktek Kerja Industri ini merupakan hasil plagiat/penjiplakan terhadap karya orang lain, maka saya bersedia mempertanggungjawabkan sekaligus bersedia menerima sanksi berdasarkan aturan tata tertib di SMK Negeri Tepus.
Demikian pernyataan ini saya buat dalam keadaan sadar dan tidak dipaksakan




Penulis,



Oktavia Nur Safitri
Nis : 1000196







HALAMAN PENGESAHAN
Laporan Kegiatan Pratek Kerja Industri (Prakerin) yang di susun oleh :
Nama : Oktavia Nur Safitri
Nomer Induk Siswa : 1000196
Program Studi Keahlian : Administrasi
Kompetensi Keahlian : Administrasi Perkantoran
Dengan Judul : Tata persuratan dan kearsipan

LAPORAN KEGIATAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI
DI KANTOR SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN GUNUNGKIDUL
TANGGAL 9 JANUARI s/d 19 APRIL 2012

Telah disahkan pada
Hari :
Tanggal :

Pembimbing DU/DI


Dra.SRI UTARI WAHYUNINGRUM
NIP : 19620206 199403 2 001
Pembimbing Sekolah


ERNI ENRIYANI,S.Pd.
NIP : 19640508 198903 2 007


Kepala Sekolah


Drs.RISRIYADI, M.Acc
NIP : 19630228198902 1 001
Ketua Program Keahlian


Drs.HANANTO
NIP : 19650515200701 1 005

KATA PENGANTAR
Dengan mengucapkan syukur alhamdulilah atas kehadirat allah SWT yang telah memberikan rahmat dan karunia-NYA kepada penulis, sehingga penulis LAPORAN PELAKSANAAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN) DI KANTOR SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN GUNUNGKIDUL dapat terselesaikan dengan baik.
Lapaoran terselesaikan atas bantuan dan bimbingan dari semua pihak. Untuk itu penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang ikut membantu dalam penyelesaian laporan ini, teutama kepada :
  1. Drs.Ris Riyadi, M.Acc, selaku kepala SMK N Tepus
  2. Ir. Budi Martono, selaku kepala sekretariat Daerah Kabupaten Gunungkidul.
  3. Drs.Hanato, selaku ketua program Administrasi perkantoran
  4. Dra.Sri Utari Wahyuningrum, selaku pembimbing DU/DI
  5. Erni Endriyani,S.Pd. dan Sumartiningsih, S.Pd.Si, selaku pembimbing sekolah.
  6. Guru-guru SMK N Tepus
  7. Staf kariyawan kantor sekretariat Daerah Kabupaten Gunungkidul yang telah memberikan bantuan kepada penulis selama pelaksanaan Prakerin serta dalam pembuatan laporan ini.
  8. Serta semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah membantu dalam proses penyusunan laporan ini.
Penyusunan laporan ini sebagai salah satu syarat untuk mengikuti ujian kenaikan kelas (UKK) tahun pelajaran 2011/2012 serta sebagai bukti bahwa telah melaksanakan pratek kerja industri (PRAKERIN) penulis menyadari sepenuhnya bahwa laporan ini masih jauh dari sempurna. Untuk itu kritik dan saran yang sifatnya membangun demi kesempurnaan laporan sangat penulis harapkan.
Mudah-mudahan laporan ini dapat bermanfaat bagi penulis khususnya dan pembaca pada umumnya.
Tepus,

Penulis
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL i
HALAMAN PERYATAAN ii
HALAMAN PENGESAHAN iii
HALAMAN PENGANTAR iv
DAFTAR ISI v
DAFTAR TABEL vi
DAFTAR GAMBAR vii
DAFTAR LAMPIRAN vii
BAB I PENDAHULUAN
  1. Latar Belakang 1
  1. Pengertian Kantor 1
  2. Struktur Organisasi Kantor 4
  3. Sarana dan Prasarana Kantor 4
  4. Macam-macam Perkerjaan Kantor 5
  5. Tata Persuratan dan kearsipan 6
  1. Tujuan 17
  1. Tujuan Pelaksanaan Prakerin 17
  2. Tujuan Pembuatan Laporan 17

BAB II PROSES PELAKSANAAN
  1. Waktu dan Tempat Pelaksanaan 18
  2. Alat dan Bahan 18
  3. Gambar Kerja 19
  4. Proses Pengerjaan 19
  5. Implementasi Keselamatan Kerja Kantor 19
  6. Hasil Yang Dicapai 20

BAB III TEMUAN
  1. Keterlaksanaan 21
  1. Faktor Pendukung 21
  2. Faktor Penghambat 21
  1. Manfaat Yang Dirasakan 21
  2. Pengembangan atau Tindak Lanjut 22

BAB IV PENUTUP
  1. Kesimpulan 23
  2. Saran-saran 23

DAFTAR PUSTAKA 24
LAMPIRAN













DAFTAR TABEL
halaman
Tabel 1.1 Tabel Kepegawaian ..…………………………………………………4





























DAFTAR GAMBAR
halaman
  1. Gambar 1.1 Struktur Organisasi 23
  2. Gambar 2.2 Surat Masuk 23
  3. Gambar 2.3 Telepon Masuk 23
  4. Gambar 2.4 Surat Keluar 23


























DAFTAR LAMPIRAN
  1. Agenda / Jurnal Kegiatan
  2. Daftar Hadir

sample laporan prakerin administrasi perkantoran

0 komentar


BAB I
PENDAHULUAN
  1. Latar belakang
  1. Kantor
  1. Pengertian kantor
Menurut kamus besar bahasa Indonesia (KBBI), kantor adalah balai (Gedung,rumah,ruanag) tempat mengurus suatu pekerjaan (perusahaan) tempat berkerja. Pengertaian lainnya, kantor merupakan suatu unit organisasi untuk organisasi yang berkerja dari tempat, personil dan operasi ketatausahaan untuk membantu pimpinan organisai.
Tempat adalah, ruangan , gudung, kompleks, serta perapot dan perlengkapannya, seperti mesin-mesin dan perlengkapan lainnya.
Dari pengertian diatas dapat disimpulkan bahwa kantor merupakan wadah atau tempat untuk sekelompok orang melakukan kewajiban tata usaha.
  1. Tujuan `kantor
Tujuan kantor adalah memberikan pelayanan komunikasi dan perekam.
  1. Fungsi kantor
Kantor mempunyai beberapa fungsi di anatanya, yaitu menerima informasi, merekam informasi, mengatur informasi, memberi informasi dan melindungi aset atau harta.
  1. Gambaran umum kantor
Kantor Sekretariat Daerah Gunungkidul yang beralamat di jalan Brigjen Katamso no. 1 Wonosari, Gunungkidul, Yogyakarta Telp.(0274) 391006. Berdiri sejak tahun 1831. Pada tanggal 21 Agustus 1984 Pejabat-pejabat pemerintah Kabupaten Gunungkidul untuk melacak hari jadinya berdasarkan fakta histeris sejak berdirinya perang Diponegoro, Gunungkidul telah ada pemerintah. Oleh karena itu timbullah gagasan untuk menyelenggarakan saresahan mencari hari jadi Kabupaten Gunungkidul. Dan telah ditemukan sebagai berikut :
Hari, Tanggal : Jum’at legi, 27
Bulan : Mei
Tahun : 1831
Sejak tahun 1831 Di Kabupaten Gunungkidul telah ada pemerintah di bawah pimpinan Seorang Bupati Raden Tumenggung Pantjodirdjo dengan pusat pemerintah di Wonosari.
Akhrinya kantor ini mengalami perkembangan yang pesat sampai dengan sekarang.
























  1. Struktur Organisasi Kantor
BAGIAN STRUKTUR ORGANISASI SEKRETARIAT DAERAH
KELOMPOK JABATAN FUNGSIONAL
SEKRETARIS DAERAH
ASISTEN PEMERINTAH DAN KESEJAHTERAAN RAKYAT
ASISTEN PEREKONOMIAN DAN PEMBANGUNAN
ASISTEN ADMINISTRASI UMUM
STAF AHLI
Subbag. Tata pemerintahan
Subbag. Pengendalian pertanahan dan pembinaan wilayah
Subbag. Kerja sama
Subbag kesehataan & kesejahteraan sosisl
Sbbag agama, pendidikan, dan olahraga
Bagian administrasi kesejahteraan rakyat
Subbang bina administrasi
Subbag. Kekayaan dan keuangan desa
Bagian Administrasi Pemerintah Desa
Subbag pembrdy masy & perempuan
Bagian administrasi pemerintahan umum
Subbag industri dan jasa
Subbag sumberdaya alam
Subbag bina pengadaan barang dan jasa
Subbag bina program
Subbag pertanian dan kelautan
Bagian administrasi pembangunan
Subbag pengendalian pembangunan



Bagian umum
Bagan administrasi perekonomian dan SDA
Subbag tata usaha dan kepegawaian

Subbag perencanaan & keuangan

Cubbag rumah tangga
Bagian humas dan protokol
Subbag hubungan masyarakat

Subbag protokol

Bagian hukum
Subbag rancangan hukum

Subbag konsultasi dan bantuan hukum
Subbag dokumen tasi hukum

Bagian organisasi
Subbag kelembagaan
Subbag akuntabilitas perangkat daerah
Subbag ketatalaksanaan

  1. Sarana dan prasarana kantor
No
Nama barang
Merek/Type
Kondisi
Jumlah
Ket
1
Station wagon
Toyota kijang
Baik
1
AB 482 D
2
Sepeda motor
Suzuki RC 100
Baik
1
Pemkab
3
Sepeda motor
Smash
Baik
1
Pemkab
4
Sepeda motor
Honda
Baik
1
SDA
5
Sepeda motor
Honda
Baik
1
SDA
6
Mesin ketik
Standar
Baik
1

7
Mesin ketik
Brother
Baik
1
SDA
8
Mesin ketik
Olimpia
Baik
1
SDA
9
Kalkulator
Casio
Baik
1

10
Almari rak
Rak kayu
Baik
2

11
Almari
Pintu dua
Baik
2
SDA
12
Filling cabinet
4 laci
Baik
13

13
Filling cabinet
4 laci
Baik
3
SDA
14
Brankas

Baik
1

15
Whete board
70/100
Baik
3

16
Kursi tamu

Baik
1
SDA
17
Kursi putar
Putar
Baik
2

18
Kursi putar
Putar
Baik
1
SDA
19
Kursi
Biasa
Baik
11

20
Meja komputer

Baik
3

21
Meja kerja
½ biro
Baik
9

22
Meja kerja
1 biro
Baik
1
SDA
23
Meja rapat

Baik
3
Perekonomian
24
Jam dinding

Baik
2

25
Kipas angin
Maspion
Baik
1

26
Mic conference

Baik
1

27
Overhad proyektor

Baik
1

28
Camera digital

Baik
1
SDA
29
Laptop Acer tranlarata 6295
Baik
1
Kerjasama
30
Laptop
Acer
Baik
1

31
CPU

Baik
2

32
CPU

Baik
2
SDA
33
Monitor

Baik
2
SDA
34
Printer
Hp laserjet 1005
Baik
1
SDA
35
Printer
Epson Tx III series
Baik
1
SDA
36
LCD Display
LG 22type 22LG 30R
Baik
1
Dari kerja sama
1.1











KATA PENGANTAR
Dengan mengucapkan syukur alhamdulilah atas kehadirat allah SWT yang telah memberikan rahmat dan karunia-NYA kepada penulis, sehingga penulis LAPORAN PELAKSANAAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN) DI KANTOR SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN GUNUNGKIDUL dapat terselesaikan dengan baik.
Lapaoran terselesaikan atas bantuan dan bimbingan dari semua pihak. Untuk itu penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang ikut membantu dalam penyelesaian laporan ini, teutama kepada :
  1. Drs.Ris Riyadi, M.Acc, selaku kepala SMK N Tepus
  2. Ir. Budi Martono, selaku kepala sekretariat Daerah Kabupaten Gunungkidul.
  3. Drs.Hanato, selaku ketua program Administrasi perkantoran
  4. Dra.Sri Utari Wahyuningrum, selaku pembimbing DU/DI
  5. Erni Endriyani,S.Pd. dan Sumartiningsih, S.Pd.Si, selaku pembimbing sekolah.
  6. Guru-guru SMK N Tepus
  7. Staf kariyawan kantor sekretariat Daerah Kabupaten Gunungkidul yang telah memberikan bantuan kepada penulis selama pelaksanaan Prakerin serta dalam pembuatan laporan ini.
  8. Serta semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah membantu dalam proses penyusunan laporan ini.
Penyusunan laporan ini sebagai salah satu syarat untuk mengikuti ujian kenaikan kelas (UKK) tahun pelajaran 2011/2012 serta sebagai bukti bahwa telah melaksanakan pratek kerja industri (PRAKERIN) penulis menyadari sepenuhnya bahwa laporan ini masih jauh dari sempurna. Untuk itu kritik dan saran yang sifatnya membangun demi kesempurnaan laporan sangat penulis harapkan.
Mudah-mudahan laporan ini dapat bermanfaat bagi penulis khususnya dan pembaca pada umumnya.
Tepus,

Penulis
LAPORAN
KEGIATAN PRATIK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN)
DI KANTOR SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN GUNUNGKIDUL
Tanggal 9 Januarai 2012 sampai dengan 19 April 2012-04-28

Laporan ini disusun sebagai salah satu syarat
Untuk menempuh ujian kenaikan kelas (UKK)








Disusun Oleh :
Nama : Oktavia Nur Safitri
Nomor Induk Siswa : 1000196
Program Studi Keahlian : Administrasi
Kompetensi Keahlian : Administrasi Perkantoran
PEMERINTAH KABUPATEN GUNUNGKIDUL
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA
SMK NEGERI TEPUS
Jl.Krakal, Pule Gudes, Sidoharjo, Tepus Gunungkidul 55881

GUNUNGKIDUL
2012

4. Macam-macam pekerjaan kantor
  1. Mencatat
Mencatat suatu informasi yang dapat dijadikan sebagai barang bukti atas suatu kegiatan. Seperti : membuat surat, dan membuat notula.
  1. Menggandakan
Kegiatan memperbanyak informasi dengan berbagai alat sejumlah yang dibutuhkan seperti : fotokopi undangan.
  1. Melakukan komunikasi
Bertukar informasi menggunakan berbagai media komunikasi dan mendapatkan respon salah satunya adalah telepon.
  1. Menyimpan
Meletakkan informasi/arsip di tempat tertentu.
  1. Mengirim
Mengirim berita/pesan melalui facsimile dan email.
  1. Menghitung
Melakukan penghitungan suatu data keuangan dan menghitung jumlah sarana dan prasarana.
  1. Menyelenggarakan rapat
Pertemuan anggota organisasi untuk membahas suatu masalah dalam organisasi.